Rolling Magang, Taruna POLTEKIP 55 Gelombang 2 Terima Pengarahan dari Pejabat Struktural Lapas Besi

    Rolling Magang, Taruna POLTEKIP 55 Gelombang 2 Terima Pengarahan dari Pejabat Struktural Lapas Besi
    Rolling Magang, Taruna POLTEKIP 55 Gelombang 2 Terima Pengarahan dari Pejabat Struktural Lapas Besi

    CILACAP - Satu Bulan sudah Taruna Poltekip 55 melaksanakan magang di Lapas Kelas IIA Besi Nusakambangan dan tiba saatnya untuk rolling dengan kelompok selanjutnya, Senin (22/07/2024).

    Sebanyak 28 Taruna Poltekip 55 Kelompok 9 melaksanakan rolling ke Lapas Besi Nusakambangan. Setibanya di Lapas para Taruna turut serta mengikuti Apel Pagi Pegawai. Kasubag TU , Bima Sambudya selaku pembina Apel mengucapkan selamat datang dan semangat bertugas di Lapas Besi.

    “Selamat datang dan saya harap adik – adik dapat segera beradaptasi dengan lingkungan yang baru, ” ujarnya.

    Taruna kemudian diarahkan menuju aula wijayakusuma untuk mendapat arahan dari pejabat struktural.

    Kemudian Taruna diberikan materi yang diawali dengan perkenalan. Disampaikan secara langsung oleh Kasubag Tu, Bima Sambudya didampingi oleh Pejabat Struktural Kasi Giatja, Andar Saenur serta Kasi Kamtib, Shalihuddin Lubies materi yang diberikan antara lain tentang Revitalisasi Pemasyarakatan, Undang – Undang tentang Pemasyarakatan dan lainnya

    “Cari, Pelajari Ilmu untuk bekal kalian selanjutnya setelah menyelesaikan magang , hormati senior dan pegawai yang ada di Lapas Besi, ” Ucap Lubies

    (N.son/Raihan)

    jawa tengah cilacap lapas besi terkini dan terbaru hari ini informasi berita cilacap dan nusakambangan terkini dan terbaru hari ini https://cilacap.lapasnews.com/rolling-magang-taruna-poltekip-55-gelombang-2-terima-pengarahan-dari-pejabat-struktural-lapas-besi
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Pengecekan rutin sumber air bersih oleh...

    Artikel Berikutnya

    Apa itu Fidusia?

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Satlantas Polres Semarang Raih Juara 1 Kinerja Terbaik! Bukti Nyata Layanan Cepat dan Responsif untuk Masyarakat
    HUT ke-79 Brimob, Kapolri Kenang Pujian Atraksi Pasukan yang dihadiri Presiden Ke-7 Jokowi dan Presiden Ke-8 Prabowo
    Ketum Bhayangkari Juliati Sigit Prabowo Tinjau Dua Posko Pengungsian Bencana Erupsi Gunung Lewotobi
    LIPAN RI Wujudkan Mimpi, Seluruh Pengurus dan Staf Berangkat Umrah Bersama di Momen Penuh Berkah

    Tags